Contoh Soal PAI Kelas 12 Semester 1 Beserta Jawaban Part-12

Materi soal Pendidikan Agama Islam Kelas xii semester satu dengan pokok bahasan tentang Iman Kepada hari akhir bagian kesembilan sampai dengan bagian kesebelas (soal nomor 101-110) semuanya berbentuk pilihan ganda, tetapi untuk bagian ke-12 atau terakhir dengan materi yang sama soalnya berbentuk essay/uraian, dengan dimulai dari soal nomor 111 berikut ini.

111. Sebutkan tiga fungsi beriman kepada hari akhir!
Jawaban:
– Memperkuat keyakinan akan kekuasaan dan keadilan Allah swt.
– Memperjelas keyakinan tentang adanya hisab, mizan, mahsyar, sirat, surga, dan neraka.
– Memotivasi agar bersikap optimis dan hati-hati serta menumbuhkan sikap sabar.

112. Jika hari akhir tiba, semua makhluk akan musnah, kecuali hanya Allah swt. hal ini dijelaskan dalam Alquran surat apa dan ayat berapa?
Jawaban:  Dalam Q.S. Al Qasas ayat 88 menjelaskan tentang kejadian hari akhir tiba semua makhluk akan musnah kecuali hanya Allah swt.

113. Tuliskan di bawah ini lengkap dengan syakalnya dan jelaskan maksud ayat di bawah ini!

Tinggalkan komentar