Contoh Soal UAS PAI kelas X Semester 2 Beserta Jawaban (KTSP) Part-4

Melanjutkan tulisan Contoh Soal UAS PAI kelas X Semester 2 Beserta Jawaban (KTSP) bagian ketiga (soal nomor 21-30), bagian keempat dimulai dari soal nomor 31.

31. Salah satu amal yang pahalanya terus mengalir walau pelakunya sudah meninggal adalah….
a. salat fardu lima waktu
b. puasa ramadhan
c. sedekah jariah
d. haji kebaitullah
e. zakat mal dan zakat fitrah
Jawaban: c

32. Harta atau benda yang diwakafkan disebut….
a. waqif
b. mauquf alaih
c. waqif ma’ah
d. sigat
e. mauquf bih
Jawaban: e

33.

Tinggalkan komentar